5 LANGKAH MEMBUAT PUPUK KOMPOS
Pupuk adalah material yang ditambahkan pada media tanam atau tanaman untuk mencukupi kebutuhan hara yang diperlukan tanaman sehingga mampu berproduksi dengan baik. Material pupuk dapat berupa bahan organik ataupun non-organik (mineral). Pupuk berbeda dari suplemen . Pupuk mengandung bahan baku yang diperlukan pertumbuhan dan perkembangan tanaman, sementara suplemen seperti hormon tumbuhan membantu kelancaran proses metabolisme. Meskipun demikian, ke dalam pupuk, khususnya pupuk buatan, dapat ditambahkan sejumlah material suplemen. Berikut ini adalah 5 Langkah Untuk membuat Pupuk organik kompos yang berasal dari daun daun kering yang tidak dipakai. Dengan bantuan bakteri membentuk suatu fermentasi dari daun kering dan dapat dipakai untuk meningkatkan kesuburan tanah. 5 Langkah membuat Pupuk Kompos Mudah dan Hemat : 1. Langkah pertama siapkan bahan baku dan peralatannya. Bahan baku : daun kering, pupuk kandang, tanah, gula Alat : Bak atau drum plastik besar, trash